Penyimpanan ataupun penulisan character demi character yang ada didalam external memory, harus diatur sedemikian rupa sehingga komputer bisa dengan mudah menemukan kembali data-data yang tersimpan didalamnya.
Beberapa metoda, yaitu:
Sequential File : > suatu cara ataupun suatu metode penyimpanan dan pembacaan data yang dilakukan secara berurutan.
Random File dan : > suatu cara ataupun suatu metode penyimpanan dan pembacaan data yang dilakukan secara random atau langsung.
Index Sequential File : > perpaduan terbaik dari teknik sequential dan random file.
0 komentar:
Posting Komentar